PENGARUH KOMPETENSI SUMBER DAYA MANUSIA DAN PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI TERHADAP KUALITAS LAPORAN KEUANGAN PADA PEMERINTAH KABUPATEN KOLAKA

Authors

  • Emillia Nurdin Universitas Halu Oleo
  • Yuli Lestari Labangu Universitas Halu Oleo
  • Zahra Wahyuni
  • Muhammad Fachmi Idris Universitas Halu Oleo

DOI:

https://doi.org/10.33772/jakuho.v9i1.151

Keywords:

Kompetensi SDM, Pemanfaatan TI, Kualitas Laporan Keuangan

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan mengetahui pengaruh kompetensi sumber daya manusia dan pemanfaatan teknologi informasi terhadap kualitas laporan keuangan. Sampel pada penelitian ini adalah pegawai bagian pengelola keuangan pada OPD Kabupaten Kolaka yaitu sebanyak 97 orang dengan menggunakan teknik pengambilan sampel Purpossive Sampling. Metode pengumpulan data menggunakan kuesioner, wawancara, dokumentasi dan studi  kepustakaan. Analisis data menggunakan metode analisis deskriptif dan analisis linear berganda dengan bantuan aplikasi software IBM SPSS Statistics Versi 25. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa (1) Kompetensi Sumber Daya Manusia berpengaruh positif terhadap Kualitas Laporan Keuangan, semakin baik kompetensi sumber daya manusia maka kualitas laporan keuangan yang disajikan akan semakin baik. (2) Pemanfaatan Teknologi Informasi berpengaruh positif terhadap Kualitas Laporan Keuangan. Hal tersebut menunjukkan bahwa semakin baik pemanfaatan teknologi informasi dalam kualitas laporan keuangan maka meningkatkan efektifitas dalam pengelolaan laporan keuangan. (3) dan Kompetensi Sumber Daya Manusia dan Pemanfaatan Teknologi Informasi berpengaruh terhadap Kualitas Laporan Keuangan pada OPD Kabupaten Kolaka. Kesimpulan penelitian ini yaitu semakin baik kompetensi sumber daya manusia dan penilaian pemanfaatan teknologi informasi maka kualitas laporan keuangan yang dihasilkan akan semakin baik juga.

References

Andrianto, E., & Rahmawati, D. (2018). Pengaruh Kapasitas Sumber Daya Manusia, Pemanfaatan Teknologi Informasi, dan Sistem Pengendalian Intern Pemerintah terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah dengan Komitmen Organisasi sebagai Variabel Moderasi (Studi Empiris pada Satuan Kerja P. Jurnal Profita, 6 (2), 1–19.

Ardianti, E. P. (2018) Pengaruh Penerapan Good Governance, Sistem Akuntansi Keuangan Daerah, dan Pemanfaatan Teknologi Informasi Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (Studi Kasus Pada SKPD Kab. Gunungkidul). Jurnal Ekobis Dewantara, 1 (2), 54-69.

Arikunto, S. (2010). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Rineka Cipta.

Bastian, I. (2006). Akuntansi Sektor Publik: Suatu Pengantar. Erlangga.

Chodijah, S., & Hidayah, N. (2018). Pengaruh Pemanfaatan Teknologi Informasi dan Sistem Pengendalian Internal Terhadap Kualitas Pelaporan Keuangan Pemerintah Daerah (Studi Kasus SKPD Provinsi DKI Jakarta). TEKUN: Jurnal Telaah Akuntansi dan Bisnis, 9(1), 34–48. https://doi.org/10.22441/tekun.v8i1.2595

Firmansyah, A., Yuniar, M. R & Arfiansyah, Z. (2022). Kualitas Laporan Keuangan di Indonesia: Transparansi Informasi Keuangan dan Karakateristik Pemerintah Daerah. Jurnal Anggaran dan Keuangan Negara Indonesia, 4 (2), 181-197 https://doi.org/10.33827/akurasi2022.vol4.iss2.art180

Ghozali, I. (2018). Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program IBM SPSS 25 (9th ed.). Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Husna, T. N. (2017). Pengaruh Kompetensi Sumber Daya Manusia, Sistem Akuntansi Keuangan Daerah (SAKD), Pemanfaatan Teknologi Informasi, Sistem Pengendalian Intern dan Peran Inspektorat terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (Studi Empiris pada SKPD Kota Pekanbaru. JOM Fekon, 53(9), 2835–2849.

Kaukab, M. E., & Lufthiadi, R. (2021). Anteseden Kualitas Laporan Keuangan Industri Perhotelan. Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Keuangan, 10 (1), 34–50. https://doi.org/10.32639/jiak.v10i1.508

Maksyur, N.V. (2015). Pengaruh Kualitas Sumber Daya Manusia, Komitmen Organisasi, Sistem Pengendalian Intern, dan Pemanfaatan Teknologi Informasi Terhadap Kualitas Laporan Keuangan (Studi Empiris Pada SKPD Kabupaten Indragiri Hulu). Jom. Fekon, 2(2), 1–15.

Nurdin, E. (2021). Langsung Praktik Regresi Sederhana dan Berganda dengan SPSS, Untuk Penelitian Akuntansi. Yudha English Gallery (Member of Openbook Publisher).

Wulan D, A., Yudi, & Friyani, R. (2020). Pengaruh Latar Belakang Pendidikan, Pemanfaatan Teknologi Infomasi dan Pemahaman Akuntansi Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (Studi Pada OPD di Pemerintah di Kabupaten Muara Bungo). Jambi Accounting Review, 1(1), 1–19.

Latjandu, I., Kalangi, L., & Tinangon, J. J. (2016). Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kualitas Laporan. Jurnal Accountability, 5(2), 98-109

Mutiana, L., Diantimala, Y., & Zuraida, Z. (2017). Pengaruh Sistem Pengendalian Intern, Teknologi Informasi, Kualitas Sumber Daya Manusia Dan Komitmen Organisasi Terhadap Kualitas Laporan Keuangan (Studi PadaSatker Di Lingkungan Kementerian Agama Kabupaten Aceh Utara). Jurnal Perspektif Ekonomi Darussalam, 3 (2), 151-167. https://doi.org/10.24815/jped.v3i2.8228

Nadir, R & Hasyim. (2017). Pengaruh Pemanfaatan Teknologi Informasi, Kapasitas Sumber Daya Manusia terhadap laporan Keuangan Pemerintah Daerah dengan variabel Intervening Standar Akuntansi Pemerintahan Berbasis Akrual. Jurnal Akuntansi dan Keuangan, 14 (1), 57-68

Nurillah, A. S., & Muid, D. (2014). Pengaruh Kompetensi Sumber Daya Manusia, Penerapan Sistem Akuntansi Keuangan Daerah (SAKD), Pemanfaatan Teknologi Informasi, dan Sistem Pengendalian Intern Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (Studi Empiris Pada OPD Kota Depok) PhDThesis]. Fakultas Ekonomika dan Bisnis.

Peraturan Menteri dalam Negeri Republik Indonesia Tahun 2013 Pasal 1 tentang Pemberdayaan Masyarakat Melalui Gerakan Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga.

Peraturan Pemerintah Nomor 71 Tahun 2010 tentang Standar Akuntansi Pemerintah

Riandani, R. (2017). Pengaruh Kompetensi SDM, Pemanfaatan Teknologi Informasi, dan Pengendalian Intern Terhadap Kualitas Laporan Keuangan (Studi Empiris pada OPD Kab. Limapuluh Kota). Jurnal Akuntansi, 5(2)

Sholikhah, S.R. (2020). Pengaruh Sistem Pengendalian Internal, Pemanfaatan Teknologi Informasi, Kesusaian Standart Akuntansi Terhadap Kualitas Pelaporan Keuangan Pada BLUD RSUD Ibnu Sina Gresik. Skripsi. Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya.

Spencer, Lyle and Signe, M. Spencer (1993), Competence at Work, Modelas for Superrior Performance. John Wiley & Sons, Inc

Soimah, Siti, & Nila Aprilla. (2014) Pengaruh Kapasitas Sumber Daya Manusia, Pemanfaatan Teknologi Informasi dan Sistem Pengendalian Intern Pemerintah Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah Kabupaten Bengkulu Utara. Thesis. Universitas Bengkulu.

Sugiyono. (2014). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Penerbit Alfabeta, Bandung

Surastiani, D. P. dan Handayani, B. D.(2015). Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kualitas Informasi Laporan Keuangan Pemerintah Daerah. Jurnal Dinamika Akuntansi. 7 (2), 139-149

Tampubolon, F. M., & Hasibuan, A. B. (2019). Pengaruh Komitmen Organisasi, Kompetensi Sumber Daya Manusia dan Pemanfaatan Teknologi Informasi Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah. OIKOS: Jurnal Kajian Pendidikan Ekonomi dan Ilmu Ekonomi, 3 (1), 55-65. https://doi.org/10.23969/oikos.v3i1.1415

Wardani, D. K. & Andriyani, I. (2017). Pengaruh Kualitas Sumber Daya Manusia, Pemanfaatan teknologi Informasi dan Sistem Pengendalian Intern terhadap Keandalan Pelaporan Keuangan Pemerintahan Desa di Kabupaten Klaten. Jurnal Akuntansi , 5 (2), 88-98

Wati, K. D., Herawati, N. T.& Sinarwati, N. K. (2014). Pengaruh Kompetensi SDM, Penerapan SAP, dan Sistem Akuntansi Keuangan Daerah Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Daerah. JIMAT (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi) Undiksha, 2, (1). https://doi.org/10.23887/jimat.v2i1.2972

Yosefrinaldi. (2013). Pengaruh Kapasitas Sumber Daya Manusia dan Pemanfaataan Teknologi Informasi Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah dengan Variabel Intervening Sistem Pengendalian Intern Pemerintah (Studi Empiris Pada Dinas Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah Se-Sumatra Barat). Jurnal Akuntansi, 1(1), 1-24.

Yuliani, N. L., & Agustini, R. D. (2016). Faktor yang Mempengaruhi Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah. Jurnal Analisis Bisnis Ekonomi, 14 (1), 56–64

Downloads

Published

2024-06-26

Issue

Section

Articles